Kebut Gunung Sumbing - Battle ke 01 Tahun 2022



Kebut Gunung Sumbing

Battle ke 01 Tahun 2022

Mendaki gunung hampir menjadi pilihan beberapa orang yang ingin menikmati keindahan alam dan membuktikan besarnya kekuasaan Rabb Semesta Alam.

Namun tidak semua orang yang ingin mendaki mendapatkan teman yang cocok, baik dari segi waktu, finansial, pengalaman dan lainnya.

Oleh karenanya kami bermaksud membuat sebuah event suka suka dengan tajuk kebut gunung santai battle ke 01 tahun 2022 di Gunung Sumbing melalui Jalur Pendakian Kaliangkrik via Adipuro Magelang Jawa Tengah.

Kegiatan ini kami namakan sebagai kebut gunung dengan harapan mempersingkat waktu pendakian yang biasanya dua hari satu malam ( 2H1M ) menjadi satu malam satu hari ( 1M1H). Merubah dari yang biasanya membuka tenda di pos camp menjadi kegiatan naik langsung turun.

Berikut detail kegiatan yang kami rencanakan,

  • Nama Kegiatan, Kebut Gunung Battle ke 01 Tahun 2022
  • Hari, Sabtu s.d. Ahad
  • Tanggal, 06 s.d. 07 November 2022
  • Tempat, Basecamp Gunung Sumbing Jalur Pendakian Kaliangkrik via Adipuro Magelang Jawa Tengah
  • Jam,
    • 08.00 s.d. selesai ( shift santai )
    • 23.00 s.d. selesai ( shift sunrise )
  • Meeting Point,
    • Basecamp Gunung Sumbing Jalur Pendakian Kaliangkrik via Adipuro Magelang Jawa Tengah
    • Magelang ( Terminal, Hotel, Penginapan )
    • Yogyakarta ( Airport, Stasiun, Terminal, Hotel, Penginapan )
  • Biaya, Rp. 500.000,00
  • Fasilitas,
    • Rumah Singgah
    • Simaksi Pendakian
    • Ojek Basecamp - Pos 1 ke 2
    • Guide dan Sweeper
    • Makan 2 kali
    • Kaos event ( bagi yang mendaftar sebelum 16 Oktober 2022 )
  • Quota, 10-30 orang 
  • Pilihan Team
    • Emak Emak
    • Ekspert

 

===============
Team Emak Emak, Lansia, Pemula dan Seneng Foto

===============

ITENERARY PROGRAM SHIFT 1 ( Shift Santai )

Sabtu, 06 November 2022

  • 06.00 sudah melakukan persiapan di basecamp pendakian Gunung Sumbing Jalur Pendakian Kaliangkrik via Adipuro Magelang Jawa Tengah
  • 06.00-08.00 prepare, brifieng dan pembagian team 1:10 orang
  • 08.00-08.30 perjalanan basecamp ke pos ojek
  • 08.30-09.00 pendakian ke pos 2
  • 09.00-13.00 pendakian ke pos 3, makan siang
  • 13.00-15.00 pendakian ke pos 4
  • 15.00-16.30 pendakian ke puncak
  • 16.30-17.30 menikmati keindahan atap kedua Jawa Tengah, Puncak Sejati Gunung Sumbing 3.371 mdpl
  • 17.30-18.45 turun kembali ke pos 4
  • 18.45-21.00 turun kembali ke pos 3, makan malam
  • 21.00-23.00 turun kembali ke pos 2
  • 23.00-23.30 turun kembali ke pos ojek
  • 23.30-24.00 turun kembali ke basecamp pendakian Gunung Sumbing Jalur Pendakian Kaliangkrik via Adipuro Magelang Jawa Tengah
  • Free Program.
 

ITENERARY PROGRAM SHIFT 2 ( Shift Sunrise )

Sabtu, 06 November 2022

  • 22.00 sudah melakukan persiapan di basecamp pendakian Gunung Sumbing Jalur Pendakian Kaliangkrik via Adipuro Magelang Jawa Tengah
  • 22.00-23.00 prepare, brifieng dan pembagian team 1:10 orang
  • 23.00-23.30 perjalanan basecamp ke pos ojek
  • 23.30-24.00 pendakian ke pos2

Ahad, 07 November 2022

  • 00.00-03.00 pendakian ke pos 3
  • 03.00-05.00 pendakian ke pos 4
  • 05.00-07.00 menikmati sunrise di pos 4, dilanjutkan pendakian ke puncak
  • 07.00-08.00 menikmati keindahan atap kedua Jawa Tengah, Puncak Sejati Gunung Sumbing 3.371 mdpl
  • 08.00-09.00 turun kembali ke pos 4
  • 09.00-11.00 turun kembali ke pos 3, makan pagi
  • 11.00-13.00 turun kembali ke pos 2
  • 13.00-13.30 turun kembali ke pos ojek
  • 13.30-14.00 turun kembali ke basecamp pendakian Gunung Sumbing Jalur Pendakian Kaliangkrik via Adipuro Magelang Jawa Tengah
  • Free Program.

 

===============

TEAM KEBUT GUNUNG

TEAM EKSPERT ( Bagi yang sudah sering melakukan pendakian dan tidak direkomendasikan bagi yang mempunyai kormobid )

===============

ITENERARY PROGRAM SHIFT 1 ( Shift Santai )

Sabtu, 06 November 2022

  • 06.00 sudah melakukan persiapan di basecamp pendakian Gunung Sumbing Jalur Pendakian Kaliangkrik via Adipuro Magelang Jawa Tengah
  • 06.00-08.00 prepare, brifieng dan pembagian team 1:10 orang
  • 08.00-08.30 perjalanan basecamp ke pos ojek
  • 08.30-09.00 pendakian ke pos 2
  • 09.00-11.00 pendakian ke pos 3
  • 11.00-13.00 pendakian ke pos 4, makan siang
  • 13.00-14.00 pendakian ke puncak
  • 14.00-14.30 menikmati keindahan atap kedua Jawa Tengah, Puncak Sejati Gunung Sumbing 3.371 mdpl
  • 14.30-15.10 turun kembali ke pos 4
  • 15.10-16.10 turun kembali ke pos 3
  • 16.10-17.30 turun kembali ke pos 2
  • 17.30-17.40 turun kembali ke pos ojek
  • 17.40-18.00 turun kembali ke basecamp pendakian Gunung Sumbing Jalur Pendakian Kaliangkrik via Adipuro Magelang Jawa Tengah
  • Free Program.
 

ITENERARY PROGRAM SHIFT 2 ( Shift Sunrise )

Sabtu, 06 November 2022

  • 24.00 sudah melakukan persiapan di basecamp pendakian Gunung Sumbing Jalur Pendakian Kaliangkrik via Adipuro Magelang Jawa Tengah

Ahad, 07 November 2022

  • 00.00-01.00 prepare, brifieng dan pembagian team 1:10 orang
  • 01.00-01.30 perjalanan basecamp ke pos ojek
  • 01.30-01.50 pendakian ke pos 2
  • 01.50-03.30 pendakian ke pos 3
  • 03.30-04.40 pendakian ke pos 4
  • 04.40-05.30 pendakian ke puncak
  • 05.30-06.00 menikmati keindahan atap kedua Jawa Tengah, Puncak Sejati Gunung Sumbing 3.371 mdpl
  • 06.00-06.40 turun kembali ke pos 4
  • 06.40-08.30 turun kembali ke pos 3, makan pagi
  • 08.30-10.00 turun kembali ke pos 2
  • 10.00-10.20 turun kembali ke pos ojek
  • 10.20-10.40 turun kembali ke basecamp pendakian Gunung Sumbing Jalur Pendakian Kaliangkrik via Adipuro Magelang Jawa Tengah
  • Free Program.

 

See You Next Project

  • Lawu via Cemoro Kandang Battle ke 02 Tahun 2022 04-05 Desember 2022

Posting Komentar

Anda dapat mengomentari artikel ini menggunakan akun google anda. Silahkan untuk masuk ke email anda / akun google kemudian berkomentar secara bijak.

Lebih baru Lebih lama

Paket Pendakian Gunung

Package Corporate

Package Honeymoon

Safary Trip

Xplore Wisata

XploreWisata merupakan salah satu jasa penyedia jasa layanan guide dan porter pendakian gunung.

Hubungi Admin