Informasi Guide, Porter dan Private Tour Gunung Lawu |
Estimasi Perkiraan Biaya Pendakian Gunung Lawu - Guide, Porter, Sewa Alat, Transportasi, Penginapan
Informasi Lengkap Panduan Mendaki Gunung Lawu
Candi Cetho - Cemoro Sewu - Cemoro Kandang - Singolangu - Tambak - Jogorogo
Admin +62 85 643 455 685
Mengenal Gunung Lawu 3.265 MDPL
Gunung Lawu merupakan salah satu gunung yang terkenal diperbatasan Jawa Tengah dan Jawa Timur. Letak yang strategis Gunung Lawu menjadikan Gunung Lawu mempunyai banyak tempat wisata yang dijadikan destinasi wisata. Oleh karena itu meski tidak mendaki Gunung Lawu tidak jarang wisatawan yang mengabadikan keindahan Gunung Lawu.
Di lereng Gunung Lawu selatan terdapat obyek wisata Air Terjun Grojogan Sewu Tawangmangu di Karanganyar Jawa Tengah dan Telaga Sarangan di Magetan Jawa Timur yang sangat terkenal dan pada saat informasi kami tulis sudah ada belasan obyek wisata yang berada di jalur Karanganyar - Magetan ( Tawangmangu - Sarangan ) yakni diantaranya,
- Taman Balaikambang
- Lawu Park 1
- Lawu Park 2
- Sakura Hill
- Bukit Mongkrang
- Bukit Sakura Lawu
- Wisata Sekipan
- Mojesemi Park
- Agropetik Strawberi
- Cemoro Sewu
- Cemoro Kandang
- dan lainnya
Di lerang Lawu barat terdapat obyek wisata Kebun Teh Kemuning, Rivertubing, Jeep Ngargoyoso, Candi Sukuh, Candi Kethek, Candi Cetho, Air Terjun Parang Ijo, Air Terjun Jumog, Taman Mangkunegaran, Tenggir Park, Taman Bintang, Kebun Teh Kalimas, Paralayang dan lainnya.
Selain hal tersebut Gunung Lawu juga memiliki hubungan erat dengan pemerintahan terakhir kerajaan Majapahit Brawijaya V yang menjadikan Gunung Lawu sangat erat dengan sejarah dan budaya.
Oleh karena itu Gunung Lawu sangat populer baik dari segi keindahan alamnya atau sosial budayanya.
Untuk menikmati keindahan Puncak Gunung Lawu Hargo Dumilah 3.265 mdpl Anda mempunyai 6 pilihan jalur pendakian,
- Gunung Lawu Jalur Candi Cetho, kurang lebih 13 jam dengan keindahan Savana, Bulak Peperangan, Gupak Menjangan.
- Gunung Lawu Jalur Cemoro Sewu, kurang lebih 8 jam dengan keindahan Bukit Mongkrang, susunan batu yang tersusun membentuk tangga, Sendang Drajat, Hargo Dalem
- Gunung Lawu Jalur Cemoro Kandang, kurang lebih 8 jam dengan keindahan Air Terjun Studio Alam, Savana, Bukit Mongkrang, Sendang Drajat, Hargo Dalem
- Gunung Lawu Jalur Tambak. kurang lebih 12 jam dengan keindahan Savana, Sendang Drajat, Hargo Dalem
- Gunung Lawu Jalur Singolangu, kurang lebih 8 jam dengan keindahan Telaga Sarangan
- Gunung Lawu Jalur Jogorogo, kurang lebih 13 jam dengan keindahan Kebun Teh
Ada baiknya untuk menentukan jalur pendakian yang akan dipilih disesuaikan dengan tujuan pendakian sehingga pendakian jauh lebih berkesan dan menyenangkan.
Dengan savana yang luas dan keindahan tanaman Edelways yang kuncup setiap awal musim kemarau atau sekitar bulan Mei, mekar pada musim kemarau atau sekitar bulan Juni, Juli, Agustus dan mulai gugur atau layu pada akhir kemarau atau sekitar bulan September tentu menjadikan Gunung Lawu sebagai destinasi yang tepat untuk dikunjungi.
Baik bersama rekan pendaki, rekan sekolah, kuliah, kerja atau bahkan bersama keluarga karena kemudahan jalur pendakian dan sangat direkomendasikan untuk semua kalangan.
Untuk mengunjungi Gunung Lawu berikut kami informasikan beberapa biaya yang dapat dijadikan acuan untuk mengelola anggaran pendakian.
DAFTAR ISI
- Mengenal Gunung Lawu
- Daftar Isi
- SIMAKSI Online Gunung Lawu
- Guide Lokal Gunung Lawu
- Guide Profesional Gunung Lawu
- Porter Lokal Gunung Lawu
- Porter Profesional Gunung Lawu
- Koki Gunung
- Sewa Perlengkapan Basecamp Gunung Lawu
- Transportasi Menuju Gunung Lawu
- Penginapan di sekitar Gunung Lawu
- Syarat dan Ketentuan
SIMAKSI Gunung Lawu
- SIMAKSI Surat Ijin Masuk Kawasan konservaSI merupakan tiket pendakian yang harus dimiliki setiap pendaki untuk memastikan pendakian legal atau ilegal. Berdasarkan data terakhir pendakian SIMAKSI Gunung Lawu sebesar Rp. 10.000,00 - Rp. 20.000,00 per orang meliputi
- ijin pelaksanaan pendakian,
- ijin berkemah,
- ijin memasuki kawasan kampung
- dan asuransi pendakian.
Guide Lokal Gunung Lawu
- Guide Lokal Gunung Lawu adalah guide yang berasal dari warga disekitar Gunung Lawu. Pengalaman yang dimiliki terbatas di sekitar kawasan Gunung Lawu.
- Biaya Guide Lokal Gunung Lawu sekitar Rp. 850.000,00
- Jalur Candi Cetho - Rp. 900.000,00
- Jalur Cemoro Sewu - Rp.850.000,00
- Jalur Cemoro Kandang - Rp. 850.000,00
- Jalur Tambak - Rp. 900.000,00
- Jalur Singolangu - Rp. 850.000,00
- Jalur Jogorogo by konfirmasi.
Guide Profesional Gunung Lawu
- Guide Profesional Gunung Lawu adalah guide yang pernah mengikuti sertifikasi pendakian, pelatihan kepemanduan, pelatihan survival dan setidaknya sudah pernah mempunyai pengalaman mendaki di beberapa gunung di Indonesia.
- Biaya Guide Profesional Gunung Lawu sekitar Rp. 1.000.000,00 - Rp. 1.500.000,00
- Jalur Candi Cetho - Rp. 1.200.000,00
- Jalur Cemoro Sewu - Rp.1.000.000,00
- Jalur Cemoro Kandang - Rp. 1.000.000,00
- Jalur Tambak - Rp. 1.200.000,00
- Jalur Singolangu - Rp. 1.000.000,00
- Jalur Jogorogo by konfirmasi.
Porter Lokal Gunung Lawu
- Porter Lokal Gunung Lawu adalah porter yang berasal dari warga disekitar Gunung Lawu. Pengalaman yang dimiliki terbatas di sekitar kawasan Gunung Lawu.
- Biaya Porter Lokal Gunung Lawu sekitar Rp. 850.000,00 - Rp. 900.000,00
- Jalur Candi Cetho - Rp. 850.000,00
- Jalur Cemoro Sewu - Rp. 850.000,00
- Jalur Cemoro Kandang - Rp. 850.000,00
- Jalur Tambak - Rp. 850.000,00
- Jalur Singolangu - Rp. 850.000,00
- Jalur Jogorogo by konfirmasi.
Porter Profesional Gunung Lawu
- Porter Profesional Gunung Lawu adalah porter yang pernah mengikuti sertifikasi pendakian, pelatihan kepemanduan, pelatihan survival dan setidaknya sudah pernah mempunyai pengalaman mendaki di beberapa gunung di Indonesia.
- Biaya Porter Profesional Gunung Lawu sekitar Rp. 900.000,00 - Rp. 750.000,00
- Jalur Candi Cetho - Rp. 1.000.000,00
- Jalur Cemoro Sewu - Rp. 1.000.000,00
- Jalur Cemoro Kandang - Rp. 1.000.000,00
- Jalur Tambak - Rp. 1.000.000,00
- Jalur Singolangu - Rp. 1.000.000,00
- Jalur Jogorogo by konfirmasi.
Sewa Perlengkapan
- Tenda kapasitas 2 single - Rp. 50.000,00
- Tenda kapasitas 2 double - Rp. 75.000,00
- Tenda kapasitas 4 single - Rp. 70.000,00
- Tenda kapasitas 4 double - Rp. 100.000,00
- Matras Gulung / Karet - Rp. 10.000,00
- Headlamp / Senter - Rp. 20.000,00
- Kompor Lapangan Kotak - Rp. 25.000,00
- Kompor Lapangan Mawar - Rp. 35.000,00
- Nesting / Cookset - Rp.25.000,00
- Gas Refil / Baru - Rp.15.000,00 / Rp. 25.000,00
- Tas Cariel - Rp. 45.000,00
- Trekking Pole - Rp. 20.000,00
- Jaket - Rp. 35.000,00
- Fly Sheet - Rp. 20.000,00
- Lampu Tenda - Rp. 20.000,00
- Hammock - Rp. 20.000,00
- Sepatu - Rp. 50.000,00
- Sleeping Bag - Rp. 25.000,00
Transportasi Pendakian ( Carter Pendaki )
- Gunung Lawu sampai saat ini mempunyai 6 jalur yang resmi yakni jalur pendakian Candi Cetho, Tambak, Cemoro Kandang di Karanganyar Jawa Tengah, jalur pendakian Cemoro Sewu dan Singolangu Magetan Jawa Timur dan jalur pendakian Jogorogo Ngawi Jawa Timur sehingga umumnya untuk menuju Gunung Lawu mayoritas pendaki melalui Kota Yogyakarta, Solo, Semarang, Magetan dan Ngawi.
Menuju Basecamp Pendakian Gunung Lawu via Candi Cetho, Cemoro Kandang, Tambak, Cemoro Sewu
- Dari Karanganyar APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp. 450.000,00
Dari Karanganyar ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp. 900.000,00
Dari Karanganyar Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request ) - Dari Solo APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp. 550.000,00
Dari Solo ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp. 1.000.000,00
Dari Solo Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request ) - Dari Yogyakarta APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp. 650.000,00
Dari Yogyakarta ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp. 1.200.000,00
Dari Yogyakarta Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request ) - Dari Semarang APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp. 650.000,00
Dari Semarang ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp. 1.200.000,00
Dari Semarang Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request ) - Dari Magetan APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp. 450.000,00
Dari Magetan ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp. 900.000,00
Dari Magetan Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request ) - Dari Ngawi APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp. 600.000,00
Dari Ngawi ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp. 1.200.000,00
Dari Ngawi Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request )
Menuju Basecamp Pendakian Gunung Lawu via Singolangu Magetan
- Dari Karanganyar APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp. 450.000,00
Dari Karanganyar ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp. 900.000,00
Dari Karanganyar Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request ) - Dari Solo APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp. 600.000,00
Dari Solo ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp. 1.100.000,00
Dari Solo Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request ) - Dari Yogyakarta APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp. 700.000,00
Dari Yogyakarta ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp. 1.250.000,00
Dari Yogyakarta Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request ) - Dari Semarang APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp. 700.000,00
Dari Semarang ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp. 1.250.000,00
Dari Semarang Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request ) - Dari Magetan APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp. 400.000,00
Dari Magetan ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp. 800.000,00
Dari Magetan Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request ) - Dari Ngawi APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp. 500.000,00
Dari Ngawi ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp. 1.000.000,00
Dari Ngawi Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request ) Menuju Basecamp Pendakian Gunung Lawu via Jogorogo Ngawi
- Dari Karanganyar APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp.
Dari Karanganyar ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp.
Dari Karanganyar Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request ) - Dari Solo APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp.
Dari Solo ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp.
Dari Solo Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request ) - Dari Yogyakarta APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp.
Dari Yogyakarta ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp.
Dari Yogyakarta Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request ) - Dari Semarang APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp.
Dari Semarang ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp.
Dari Semarang Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request ) - Dari Magetan APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp.
Dari Magetan ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp.
Dari Magetan Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request ) - Dari Ngawi APV / AVANZA / XENIA sekelas (maks 7 orang) - Rp.
Dari Ngawi ELF / L300 sekelas ( maks 14 orang ) - Rp.
Dari Ngawi Innova / Hiace / Fortuner / Alphard ( by request )
Penginapan
- Homestay - start Rp. 150.000,00 / kamar
- Resort - start Rp. 330.000,00 / kamar
- Villa - start Rp. 500.000,00 / kamar
Catatan kaki
- Biaya yang kami sertakan diatas adalah biaya umum pendakian dan akan senantiasa berubah berdasarkan waktu pendakian dan kebijakan setempat.
- Oleh karenannya apabila membutuhkan informasi yang lebih aktual dapat langsung menghubungi admin di nomor +62 85 643 455 685.
- Apabila tidak ingin repot dalam pengelolaan trip dan lainnya maka kami menyarankan untuk mengambil paket wisata pendakian, private tour gunung atau dapat konsultasi terlebih dahulu dengan kami.
- Semoga informasi ini memberi manfaat untuk semuanya.
RINGKASAN BIAYA PENDAKIAN GUNUNG LAWU
Sewa Perlengkapan
Sewa Perlengkapan Pendakian Gunung Lawu
Untuk melakukan book sewa perlengkapan dapat langsung menghubungi admin
NOMOR | NAMA ALAT | BIAYA |
---|---|---|
01 | Tenda kapasitas 2 single | Rp. 50.000,00 |
02 | Tenda kapasitas 2 double | Rp. 75.000,00 |
03 | Tenda kapasitas 4 single | Rp. 70.000,00 |
04 | Tenda kapasitas 4 double | Rp. 100.000,00 |
05 | Matras Gulung / Karet | Rp. 10.000,00 |
06 | HeadLamp / Senter / Lampu Tenda | Rp. 20.000,00 |
07 | Kompor Lapangan Kotak | Rp. 25.000,00 |
08 | Kompor Lapangan Mawar | Rp. 35.000,00 |
09 | Nesting / Cookset | Rp. 50.000,00 |
10 | Gas Reffil / Baru | Rp. 15.000,00 / Rp. 25.000,00 |
11 | Tas Cariel | Rp. 45.000,00 |
12 | Trekking Pole | Rp. 20.000,00 |
13 | Jaket | Rp. 35.000,00 |
14 | Fly Sheet | Rp. 20.000,00 |
15 | Hammock | Rp. 25.000,00 |
16 | Sepatu | Rp. 50.000,00 |
17 | Sleeping Bag | Rp. 25.000,00 |
Transportasi Antar Jemput Gunung Lawu
Apabila rekan rekan membutuhkan bantuan transportasi dari meet point ke basecamp dan basecamp ke finish point bisa langsung menghubungi admin. Apabila harga atau tabel tidak terbaca silahkan rotasi layarnya ( Landscape ).
JUMLAH | BIAYA | JUMLAH | BIAYA | ||
---|---|---|---|---|---|
Jalur Pendakian Candi Cetho |
Karanganyar | 01-07 orang | 450rb | 08-14 orang | 900rb |
Jalur Pendakian Candi Cetho | Solo | 01-07 orang | 550rb | 08-14 orang | 1.000rb |
Jalur Pendakian Candi Cetho | Yogyakarta | 01-07 orang | 650rb | 08-14 orang | 1.200rb |
Jalur Pendakian Candi Cetho | Semarang | 01-07 orang | 650rb | 08-14 orang | 1.200rb |
Jalur Pendakian Candi Cetho | Magetan | 01-07 orang | 450rb | 08-14 orang | 900rb |
Jalur Pendakian Cemoro Sewu |
Karanganyar |
01-07 orang | 450rb | 08-14 orang | 900rb |
Jalur Pendakian Cemoro Sewu | Solo | 01-07 orang | 550rb | 08-14 orang | 1.000rb |
Jalur Pendakian Cemoro Sewu | Yogyakarta | 01-07 orang | 650rb | 08-14 orang | 1.200rb |
Jalur Pendakian Cemoro Sewu | Semarang | 01-07 orang | 650rb | 08-14 orang | 1.200rb |
Jalur Pendakian Cemoro Sewu | Magetan |
01-07 orang | 450rb | 08-14 orang | 900rb |
Jalur Pendakian Cemoro Kandang | Karanganyar |
01-07 orang | 450rb | 08-14 orang | 900rb |
Jalur Pendakian Cemoro Kandang | Solo | 01-07 orang | 550rb | 08-14 orang | 1.000rb |
Jalur Pendakian Cemoro Kandang | Yogyakarta | 01-07 orang | 650rb | 08-14 orang | 1.200rb |
Jalur Pendakian Cemoro Kandang | Semarang | 01-07 orang | 650rb | 08-14 orang | 1.200rb |
Jalur Pendakian Cemoro Kandang | Magetan | 01-07 orang | 450rb | 08-14 orang | 900rb |
Jalur Pendakian Singolangu | Karanganyar |
01-07 orang | 450rb | 08-14 orang | 750rb |
Jalur Pendakian Singolangu | Solo | 01-07 orang | 600rb | 08-14 orang | 1.100rb |
Jalur Pendakian Singolangu | Yogyakarta | 01-07 orang | 700rb | 08-14 orang | 1.250rb |
Jalur Pendakian Singolangu | Semarang | 01-07 orang | 700rb | 08-14 orang | 1.250rb |
Jalur Pendakian Singolangu | Magetan | 01-07 orang | 400rb | 08-14 orang | 700rb |
Jalur Pendakian Tambak | Karanganyar |
01-07 orang | 450rb | 08-14 orang | 900rb |
Jalur Pendakian Tambak | Solo | 01-07 orang | 550rb | 08-14 orang | 1.000rb |
Jalur Pendakian Tambak | Yogyakarta | 01-07 orang | 650rb | 08-14 orang | 1.200rb |
Jalur Pendakian Tambak | Semarang | 01-07 orang | 650rb | 08-14 orang | 1.200rb |
Jalur Pendakian Tambak | Magetan | 01-07 orang | 450rb | 08-14 orang | 900rb |
TEAM PENDAKIAN GUNUNG
Team adalah orang yang membantu menyukseskan pendakian dan sebagai pendamping pelaksanaan pendakian gunung baik sebagai guide, porter, porter grup, porter team, porter drop, porter air, porter pribadi, koki gunung, driver ojek gunung dan lainnya.
01 | Guide Lokal Jalur Candi Cetho |
900rb |
01 | Guide Lokal Jalur Cemoro Sewu |
850rb |
01 | Guide Lokal Jalur Cemoro Kandang |
850rb |
01 | Guide Lokal Jalur Singolangu | 850rb |
01 | Guide Lokal Jalur Tambak | 900rb |
02 | Guide Profesional Jalur Candi Cetho | 1.200rb |
02 | Guide Profesional Jalur Cemoro Sewu | 1.000rb |
02 | Guide Profesional Jalur Cemoro Kandang | 1.000rb |
02 | Guide Profesional Jalur Singolangu | 1.000rb |
02 | Guide Profesional Jalur Tambak | 1.200rb |
03 | Porter Lokal Jalur Candi Cetho | 850rb |
03 | Porter Lokal Jalur Cemoro Sewu | 850rb |
03 | Porter Lokal Jalur Cemoro Kandang | 850rb |
03 | Porter Lokal Jalur Singolangu | 850rb |
03 | Porter Lokal Jalur Tambak | 900rb |
04 | Porter Profesional Jalur Candi Cetho | 1.000rb |
04 | Porter Profesional Jalur Cemoro Sewu | 1.000rb |
04 | Porter Profesional Jalur Cemoro Kandang | 1.000rb |
04 | Porter Profesional Jalur Singolangu | 1.000rb |
04 | Porter Profesional Jalur Tambak | 1.000rb |