Paket Papandanyan, Wisata Pendakian Gunung Papandayan, Porter Papandayan 2H1M

Source Image : Wikipedia
Paket Wisata Pendakian Gunung Papandayan, Private Trip Wisatawan
Porter Gunung Papandayan, Guide Papandayan Mountain

Trip By Request
Family Trip [ Jalan Jalan Bersama Keluarga ]
Berkesan dan Menyenangkan

Durasi 2 Hari 1 Malam 2H1M

Bismillah,
Melalui media ini kami tim XploreWisata bermaksud untuk memberikan penawaran Paket Wisata Pendakian Gunung Papandanya untuk Keluarga yang Berkesan dan Menyenangkan.

Sebagai gambaran Paket yang kami berikan kami buatkan susunan rencana kegiatan pendakiannya sebagai berikut.

Hari Pertama,
  • 08.00 rombongan tiba di Meet Point
  • 08.00-10.00 perjalanan menuju Basecamp Pendakian Gunung Papandayan
  • 10.00-11.00 packing, brifing, makan siang
  • 11.00-17.30 pendakian menuju Campsite Gunung Papandayan 
  • 17.30-04.00 agenda bebas, Xplore Gunung Papandayan, makan malam dan aktifitas lainnya

Hari Kedua,
  • 04.00-04.30 persiapan summit attack
  • 04.30-05.30 summit attack sunrise Gunung Papandayan
  • 05.30-07.00 berburu sunrise, menghangatkan tubuh dan menikmati keindahan Gunung Papandayan
  • 07.00-08.00 kembali ke campsite
  • 08.00-10.00 makan pagi, istirahat, persiapan turun
  • 10.00-14.00 turun kembali ke basecamp Pendakian Gunung Papandayan
  • 14.00-16.00 bersih diri, istirahat, packing, makan
  • 16.00-19.00 perjalanan menuju Hotel / Penginapan
  • 19.00-22.00 jika menggunakan armada kereta / pesawat di mohon untuk konsultasi terlebih dahulu dengan kami.

Catatan,
Itenerary Pendakian Gunung Papandayan dibuat sebagai acuan, bisa kurang, bisa lebih dan bisa dirubah sesuai dengan musyawarah


FASILITAS YANG KAMI TAWARKAN [ INCLUDE ]
  • 1 Guide Profesional
  • 3 Porter Profesional [ 2 Porter Grup, 1 Porter Pribadi ]
  • Armada Pariwisata
  • Perlengkapan Bermalam
    1 Tenda Kapasitas 4 / 2 Tenda Kapasitas 2
    4 Matras [ Alas Tidur ]
    4 Sleeping Bag [ Selimut Gunung ]
  • Perlengkapan Memasak
    2 Kompor Lapangan
    3 Gas Portabel
    2 Nesting / Cookset
  • Bahan Makan
  • Tiket Masuk / SIMAKSI [ Surat Ijin meMAsuki Kawasan konservaSI ]

FASILITAS TIDAK TERMASUK [ EXCLUDE ]
  • Porter Pribadi Tambahan [ Porter Yang Include 1 Orang Dengan Berat Beban maksimal 20 kg ]
  • Tip Tim [ Guide dan Porter ]
  • Segala Sesuatu Yang Tidak Kami Tuliskan Diatas

PERLENGKAPAN YANG PERLU DIPERSIAPKAN DAN DIBAWA
  • Senter / HeadLamp
  • Mantol / Ponco / Jaz Hujan
  • Jaket
  • Trek Pole
  • Day Pack
  • Air Minimal 1,5 Liter + 600 ml
  • Obat Obatan Pribadi
  • Sepatu / Sandal Gunung
  • Kaos Kaki
  • Kaos Tangan
  • Buff / Slayer 
  • Topi
  • Kamera
  • Camilan / Snack Ringan
Untuk biaya kami informasikan melalui WhatApp di nomor 085 643 455 685

Posting Komentar

Anda dapat mengomentari artikel ini menggunakan akun google anda. Silahkan untuk masuk ke email anda / akun google kemudian berkomentar secara bijak.

Lebih baru Lebih lama

Paket Pendakian Gunung

Package Corporate

Package Honeymoon

Safary Trip

Xplore Wisata

XploreWisata merupakan salah satu jasa penyedia jasa layanan guide dan porter pendakian gunung.

Hubungi Admin