Pantai Gua Manik, Jepara
Satu lagi pantai yang tidak terkenal di Jepara, Pantai Gua Manik.
Pantai ini sebenarnya sangat cantik namun karena masih kurang
pengelolaan dan promosi jadi belum terkenal. Letaknya ada di desa
Banyumanis, kecamatan Donorejo, Jepara. Jika Anda menyukai berlibur
menggunakan alat transportasi umum, maka naiklah bus dengan tujuan
Jepara. Setelah sampai di Terminal Jepara, naiklah
bus arah Pati lalu turulah di Sambung Oyot. Dari kawasan Sambung Oyot
terdapat banyak ojek yang akan mengantarkan Anda sampai di salah satu
pantai cantik kota kelahiran Raden Ajeng Kartini.
Menariknya lagi Pantai Gua Manik terletak sangat berdekatan dengan salah satu destinasi wisata sejarah kenamaan Jepara yaitu Benteng Portugis. Karena baru dibuka, Pantai Gua Manik belum setenar ikon wisata pantai Jepara lainnya seperti Pantai Kartini ataupun Pulau Panjang. Namun hal ini juga dapat menjadi sisi menarik dari Pantau Gua Manik itu sendiri karena pantai jelas belum menjadi destinasi wisata yang terlalu ramai. Jika ingin menikmati pesona sunrise ataupun sunset di Pantai Gua Manik, Anda dapat menginap di rumah warga Banyumanik. (Sumber: sandimaulid.wordpress.com)
http:// tempatwisataseru.com/ tempat-wisata-di-jepara/
Menariknya lagi Pantai Gua Manik terletak sangat berdekatan dengan salah satu destinasi wisata sejarah kenamaan Jepara yaitu Benteng Portugis. Karena baru dibuka, Pantai Gua Manik belum setenar ikon wisata pantai Jepara lainnya seperti Pantai Kartini ataupun Pulau Panjang. Namun hal ini juga dapat menjadi sisi menarik dari Pantau Gua Manik itu sendiri karena pantai jelas belum menjadi destinasi wisata yang terlalu ramai. Jika ingin menikmati pesona sunrise ataupun sunset di Pantai Gua Manik, Anda dapat menginap di rumah warga Banyumanik. (Sumber: sandimaulid.wordpress.com)
http://
Tags:
Kab Jepara