Puncak Suroloyo Kulon Progo Yogyakarta


Puncak Suroloyo Kulon Progo Yogyakarta
Puncak Tertinggi di Kulon Progo Yogyakarta 'Wisata View 4 Gunung dan 1 Candi'

Siapa yang belum kenal Puncak Suroloyo ?? 
Tentu orang yang belum tau Puncak Suroloyo adalah orang yang belum pernah kesana dan Kurang Piknik. Karena orang yang sering piknik tentunya sering mencari destinasi terbaik untuk dijadikan tujuan wisata selanjutnya. Minimal Piknik ke mbah google untuk mencari referensi. hehehe

Karena dinobatkan sebagai puncak tertinggi di Kulon Progo Yogyakarta, maka Puncak Suroloyo mempunyai jangkauan pemandangan 4 penjuru arah mata angin, karena tidak ada bukit atau benda yang menutupinya (kecuali kalau kedip kedip atau kelilipan hehe)

Di Puncak Suroloyo sendiri mempunyai view yang cukup patut dipertimbangkan yakni 
  1. disisi Timur beriringan Gunung Merbabu dan Merapi dan saat sunrise Matahari muncul dari tengah atau sebelah gunung tersebut.
  2. disisi Barat beriringan Gunung Sumbing dan Sindoro dan saat sunset Matahari muncul dari tengah atau sebelah gunung tersebut.
  3. disisi Utara terlihat samar samar keberadaan Candi Borobudur namun dengan bantuan teropong isa dilihat dengan jelas Candi tersebut.
  4. disamping keindahan tersebut masih bisa terlihat samar seperti Gunung Lawu, Ungaran, Telomoyo dan Gunung lainnya.
Syarat mendapatkan view terbaik yakni cuaca yang mendukung serta mengunjungi tempat wisata tersebut.

Di Puncak Suroloyo sendiri baru dikembangkan wisata Kuliner Kopi Arabika dan Teh Suroloyo serta Keripik Daun Pegagan.

Untuk memanjakan wisatawan disana juga disediakan Mini Cafe dan HomeStay sederhana dengan tarif insya Allah terjangkau dan juga disediakan untuk NgeCamp bersama temen temen.

Untuk mengunjungi Puncak Suroloyo para calon wisatawan bisa menggunakan jasa ojek, rental transport atau kendaraan pribadi serta kendaraan pinjaman :D :D

Kami juga menyediakan jasa konsultasi dan bagi yang ingin melakukan konsultasi dan reservasi bisa menghubungi kami di nomor 

085.643.455.685 WA/SMS/Call. # 7A722B86

Office : XploreWisata.Com
Tambakbayan VI No. 01 Caturtunggal Depok Sleman Yogyakarta 55281
























































































































































































Posting Komentar

Anda dapat mengomentari artikel ini menggunakan akun google anda. Silahkan untuk masuk ke email anda / akun google kemudian berkomentar secara bijak.

Lebih baru Lebih lama

Paket Pendakian Gunung

Package Corporate

Package Honeymoon

Safary Trip

Xplore Wisata

XploreWisata merupakan salah satu jasa penyedia jasa layanan guide dan porter pendakian gunung.

Hubungi Admin