Sebuah Nasehat


Sebuah Nasehat Untuk Sahabatku

Tidak jarang kami menemui pendaki atau calon pendaki yang mengedepankan cita cita atau impian menggapai puncak, sedangkan kondisinya sangatlah tidak memungkinkan untuk menggapainya.

Untuk hal yang demikian kami memberikan nasehat untuk mengenali diri sendiri, apakah cita atau keinginan itu perlu dioptimalkan atau tidak dengan mempertimbangkan nyawa sebagai taruhannya ??

Dalam era sekarang ini banyak sekali yang terbalik mengedepankan cita dan impiannya diatas nasehat yang diberikan oleh orang lain.

Alhasil bukan memberikan pelajaran malah menjadi bahan guyonan atau untuk menghujat sahabatku.

Mari kenali diri sehingga bisa meminimalisir kekecewaan yang mungkin terjadi setelahnya ^_^

#Keep Spirit

Puncak Gunung akan tetap ditempat meskipun tidak kita kunjungi namun puncak nyawa akan menjadi taruhan jika terlalu memaksakan diri tanpa perencanaan :) :)

Biarlah orang lain merendahkan sikap karena kita berhenti diperjalanan daripada membahayakan keselamatan ^_^

Posting Komentar

Anda dapat mengomentari artikel ini menggunakan akun google anda. Silahkan untuk masuk ke email anda / akun google kemudian berkomentar secara bijak.

Lebih baru Lebih lama

Paket Pendakian Gunung

Package Corporate

Package Honeymoon

Safary Trip

Xplore Wisata

XploreWisata merupakan salah satu jasa penyedia jasa layanan guide dan porter pendakian gunung.

Hubungi Admin