Kereta Api Kaligung

Kereta Api Kaligung

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Kereta Api Kaligung Mas
CKRDEKALIGUNGMAS.jpg
CKRDE Kaligung Mas tiba di Stasiun Tegal
Info
Kelas Ekonomi AC
Sistem Kereta api Cepat
Status Beroperasi
Lokal Daop IV Semarang
Stasiun terminus Stasiun Semarang Tawang
Stasiun Tegal
Jumlah stasiun 5
Rute pelayanan 8
Nomor KA 261-264
Operasional
Dibuka 1 Desember 2010
Pemilik PT Kereta Api Indonesia
Operator Daerah Operasi IV Semarang
Dipo Semarang Poncol (SMC)
Lebar trek 1067 mm
Elektrifikasi -
Kecepatan operasi 50 - 100 Km/jam
[sembunyikan]Peta Rute
(Keterangan: KA Kaligung Mas hanya berhenti di stasiun yang teks namanya dicetak tebal dan berukuran besar)

Continuation backward

Ke Surabaya Pasarturi, Gundih
Station on track

Stasiun Semarang Poncol
Stop on track

Stasiun Jerakah
Stop on track

Stasiun Mangkang
Stop on track

Stasiun Kaliwungu
Stop on track

Stasiun Kalibodri
Station on track

Stasiun Weleri
Stop on track

Stasiun Krengseng
Station on track

Stasiun Plabuan
Stop on track

Stasiun Kuripan
Stop on track

Stasiun Ujungnegoro
Stop on track

Stasiun Batang
Station on track

Stasiun Pekalongan
Stop on track

Stasiun Sragi
Stop on track

Stasiun Comal
Unknown route-map component "eHST"

Stasiun Ujunggede
Stop on track

Stasiun Petarukan
Station on track

Stasiun Pemalang
Unknown route-map component "eHST"

Stasiun Babadan
Stop on track

Stasiun Suradadi
Unknown route-map component "eHST"

Stasiun Maribaya
Stop on track

Stasiun Larangan
Station on track

Stasiun Tegal
Continuation to left Junction to right

Ke Brebes, Cirebon
Stop on track

Stasiun Pagongan
Station on track

Stasiun Banjaran (Jawa Tengah)
Station on track

Stasiun Slawi
Unknown route-map component "hCONTf"

Ke Purwokerto


Kereta Api Kaligung adalah kereta api kelas Ekonomi AC menggunakan rangkaian CKRDE yang dioperasikan PT. Kereta Api Indonesia (Persero) di Pulau Jawa dengan jurusan Semarang Tawang - Tegal dan sebaliknya. Pada awalnya kereta Kaligung hanya tersedia kelas Bisnis yaitu "Kaligung Bisnis" dan Ekonomi yaitu "Kaligung Ekonomi" dan "Kaligung Emas" kelas Eksekutif dan Bisnis Namun sejak 1 Februari 2013 keseluruhnya digani dengan CKRDE Ekonomi AC. Sementara para penumpang yang ingin pergi ke Tegal maupun Semarang dengan kereta kelas Eksekutif harus memesan tiket KA Jurusan Semarang atau Surabaya dengan harga tiket yang mencapai Rp200.000-Rp.300.000. Kereta ini diluncurkan perdana pada tanggal 1 Februari 2013 pukul 04.00 dengan rangkaian CKRDE AC Rangkaian kereta yang digunakan KA Kaligung adalah bekas Kereta api Kelud Ekspres (Blitar - Surabaya dan Kereta api Arjuna Ekspres (Madiun - Surabaya). Kereta api Kaligung Mas berangkat dari Stasiun Tegal dan hanya berhenti di Stasiun Pemalang, Stasiun Pekalongan dan mengakhiri perjalanannya di Stasiun Semarang Tawang.

Karena Okupansi Kaligung Mas mencapai 100%, PT. KAI DAOP 4 Semarang menambah perjalanan Kaligung dan Sekarang KA Kaligung Mas memiliki Perjalanan 4 Kali dari Tegal maupun Semarang Tawang.

 

Jadwal Perjalanan

KA 281 Kaligung (Semarang Tawang - Tegal)
Stasiun Kedatangan Keberangkatan
Semarang Tawang - 06.15
Pekalongan 07.53 07.56
Pemalang 08.21 08.25
Tegal 08.54 -

KA 282 Kaligung (Tegal - Semarang Tawang)
Stasiun Kedatangan Keberangkatan
Tegal - 04.40
Pemalang 05.05 05.10
Pekalongan 05.35 05.45
Semarang Tawang 07.33 -

KA 283 Kaligung (Tegal - Semarang Tawang)
Stasiun Kedatangan Keberangkatan
Tegal - 08.00
Pemalang 08.29 08.32
Pekalongan 08.50 08.53
Semarang Tawang 10.10 -

KA 284 Kaligung (Semarang Tawang - Tegal)
Stasiun Kedatangan Keberangkatan
Semarang Tawang - 18.50
Pekalongan 20.03 20.05
Pemalang 20.41 20.43
Tegal 21.13 -
                                                                                                                                                                                                                                                                       |-                                                                                                                                                                    |}

 

Pranala luar

Posting Komentar

Anda dapat mengomentari artikel ini menggunakan akun google anda. Silahkan untuk masuk ke email anda / akun google kemudian berkomentar secara bijak.

Lebih baru Lebih lama

Paket Pendakian Gunung

Package Corporate

Package Honeymoon

Safary Trip

Xplore Wisata

XploreWisata merupakan salah satu jasa penyedia jasa layanan guide dan porter pendakian gunung.

Hubungi Admin