Kereta Api Kaligung Ekonomi

Kereta Api Kaligung Ekonomi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Kaligung Ekonomi adalah sebuah rangkaian Kereta Api di Indonesia khususnya di Daop 4 Semarang yang melayani rute Semarang Poncol-Slawi. Kereta api ini terdiri dari rangkaian kelas ekonomi, serta hanya berhenti di Stasiun Pekalongan dan Pemalang

Kereta ini memakai rangkaian KRD-I (Kereta Rel Diesel Indonesia) buatan PT INKA yang sama dengan Kereta api Joglosemar. Sejak tanggal 21 April 2009, jalur kereta api Kaligung Ekonomi diperpanjang hingga Slawi.

Jadwal Perjalanan

Jadwal KA 210/213 Kaligung Ekonomi Semarang Poncol - Slawi
Stasiun Kedatangan Keberangkatan
Semarang Poncol - 08.45
Pekalongan 09.52 10.00
Pemalang 10.46 10.50
Tegal 11.03 11.30
Slawi 11.49 -
KA 211/212 Kaligung Ekonomi Slawi - Semarang Poncol
Stasiun Kedatangan Keberangkatan
Slawi - 22.30
Tegal 22.49 23.15
Pemalang 23.38 23.40
Pekalongan 00.06 00.30
Semarang Poncol 01.37 -

Pranala luar


Posting Komentar

Anda dapat mengomentari artikel ini menggunakan akun google anda. Silahkan untuk masuk ke email anda / akun google kemudian berkomentar secara bijak.

Lebih baru Lebih lama

Paket Pendakian Gunung

Package Corporate

Package Honeymoon

Safary Trip

Xplore Wisata

XploreWisata merupakan salah satu jasa penyedia jasa layanan guide dan porter pendakian gunung.

Hubungi Admin